Minggu, 05 Mei 2024
Follow Us ON :
 
| Bentuk Kedisiplinan dan Kerjasama Tim, Lapas Narkotika Rumbai Gelar Kegiagan FMD | | 12 Orang Alumni Akpol 91 Lepas Masa Tugas | | Menteri Perhubungan Tinjau Langsung Bandara Tuanku Tambusai Pasir Pengaraian | | Rohul Ikut Meriahkan Lancang Kuning Carnival 2024 di Kota Pekanbaru | | Bapenda Rohil Imbau Pengusaha Walet Bayar Pajak | | Jalan di Panipahan Rohil Runtuh, Masyarakat Minta Perhatian Pemkab Rohil
 
Pantau Aktivitas di Sejumlah Titik Tertentu Diskominfo Siak Pasang Kamera CCTV
Senin, 13-09-2021 - 18:54:51 WIB

TERKAIT:
   
 

Kupaskasus.com, Siak - Dinas Komunikasi dan Informasi kabupaten Siak terus menambah kamera pemantau di sejumlah titik tertentu dan ruas jalan yang ada di Kabupaten Siak.

Hal itu dilakukan untuk mempermudah dalam pengawasan taman kota, persimpangan jalan termasuk lalu lintas di jembatan Tengku Agung Sultanah Latifah.

Berikut ruas dan titik tertentu yang terpasang kamera CCTV Lapangan Siak Bermadah, Atas jembatan TASL, Bawah Jembatan TASL atau Taman Tengku Agung, Simpang Bundaran Dishub dan Diskominfo, Simpang Kwalian, Simpang Mess Pemda, Simpang empat jalan Tengku Muzaffar Syah, Taman Sri Bijuangsa, Samping Istana Peraduan, Pasar Belantik, Taman Rusa, dan Simpang empat Jaya Pura Bunga Raya

"Pemasangan 12 kamera CCTV kegiatan tahun 2021 ini, kita bekerjasama dengan vendor PT. Lintasarta, semua unit kamera di bawah kendali petugas operator yang berada di ruang live room kantor Bupati," kata Kepala Bidang TIK dan Persediaan Dinas Komunikasi dan Informasi Kabupaten Siak Hendra di temui di Siak, senin (13/9/2021).

Lanjutnya, kamera pemantau ini di awasi selama 24 jam petugas operator. Kamera pengawas ini terbilang cangih mampu mengzoom dengan jarak 2 kilo meter, kemudian di lengkapi alat Joistic dan Mic melalui pengeras suara untuk menghimbau jika warga yang parkir dan buang sampah sembarangan.

"Di kamera pengawas kita pasang Joistic dan mic gunanya jika terlihat di layar monitor kami jika warga parkir tidak pada tempatnya, seperti di depan Istana, taman dan di atas jembatan TASL, maka Kita himbau melalui ruang kontrol aja, dan akan terdengar dengan warga yang bandel.  Jika terlihat pengunjung tidak prokes kita mintak menerapkan lima M dan membuang sampah pada tempatnya," ucapnya.

Ia juga menjelaskan, Kamera CCTV memiliki kualitas gambar yang baik, sehingga operator CCTV dengan mudah mengambil gambar yang objeknya sejauh 2 ribu mater mengunakan zoom. Kemudian petugas CCTV dan Call Center berklaborasi mengawasi dan melaporkan kejadian yang di laporkan masyarakat.

"Kita pasang kamera CCTV di atas jembatan, agar permudah kita memantau arus lalu lintas dan kendaraan over tonase lewat di atas jembatan. Jika kita melihat sesuatu di atas jembatan langsung kita sampaikan ke Dinas Perhubungan agar langsung menindak truk yang melebih tonase. Contoh kemarin ada kejadian tauran di atas jembatan dan kecelakaan lalu intas di atas jembatan Siak. Petugas CCTV langsung berkoordinasi dengan petugas Siak siaga Call Canter 112 di laporkan ke pihak berwajib dan dinas terkait," terangnya.

Selain itu juga kata dia, pihanya akan mengusulkan pemasangan kamera pengawas   untuk di pasang objek yang di bangun Pemda yang berada di luar Kota Siak, yang bertujuan permudah dalam pengawasannya.

"Saat ini teknologi berkembang cukup pesat, kita mengawasi aktivitas arus lalu lintas seperti di jembatan Teluk Mesjid dan lain-lain, cukup mengunakan kamera pengawas yang mampu memantau selama 24 jam," tutupnya.

Dari 12 titik kamera CCTV yang sudah terpasang dua di antaranya bantuan dari Vendor PT. Lintasarta sebagai mintra Dinas, mereka juga sebelumnya juga membantu membangun ruang Siak Live Room.df79.

Akses Informasi lainnya :

web.siakkab.go id
www.mediacenter.siakkab.go id
www.diskominfo.siakkab.go.id

Instagram @diskominfosiak
Fanpage.   @diskominfosiak
YouTube   Diskominfo Siak Official(r/sh.s)

Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa korupsi dan lain-lainnya/rilis atau ingin pasang Iklan dan berbagi foto?
Silakan SMS/WatsApp ke 0852-6599-9456
Via E-mail: redaksikupaskasus@gmail.com
(Mohon Dilampirkan Data Diri Anda)



 
Berita Lainnya :
  • Pantau Aktivitas di Sejumlah Titik Tertentu Diskominfo Siak Pasang Kamera CCTV
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Bentuk Kedisiplinan dan Kerjasama Tim, Lapas Narkotika Rumbai Gelar Kegiagan FMD
    02 12 Orang Alumni Akpol 91 Lepas Masa Tugas
    03 Menteri Perhubungan Tinjau Langsung Bandara Tuanku Tambusai Pasir Pengaraian
    04 Rohul Ikut Meriahkan Lancang Kuning Carnival 2024 di Kota Pekanbaru
    05 Bapenda Rohil Imbau Pengusaha Walet Bayar Pajak
    06 Jalan di Panipahan Rohil Runtuh, Masyarakat Minta Perhatian Pemkab Rohil
    07 JMSI Riau 'Ngopi Sore' Dengan Bupati Pelalawan, ini yang Dibahas
    08 Pemko Sidimpuan Ikut Serta Dalam Pawai Karnaval di Raker Komwil I Apeksi Pekanbaru
    09 Pj. Bupati Tulang Bawang Hadiri Acara Sosialisasi Pencegahan Korupsi
    10 Pj. Bupati Tulang Bawang Menghadiri Pembukaan Launching Bedah Rumah BAZNAS
    11 Musyawarah Pekon Sukoharjo III Tetapkan 30 KPM Penerima BLT DD 2024
    12 Pekon Pandansari Selatan Adakan Kegiatan Pemberian makanan Tambahan Kepada PAUD
    13 Plt Sekda Wakili Pj Walikota Padangsidimpuan Perjamuan Gala Dinner Komwil I Apeksi Regional Sumatra
    14 Polres Pringsewu Tangkap Dua Pelaku Jambret yang Menyebabkan Seorang Pelajar SMP Tewas
    15 Wakapolda Riau Gelar Jumat Curhat di Rumah JB
    16 Bentuk Keseriusan Ersangkut Bakal Calon Bupati Muara Enim Ambil Formulir di Partai Nasdem
    17 Putri Pariwisata Tapsel Kembali Terpilih, Ini Pesan Bupati Dolly Pasaribu
    18 Pj Wali Kota Letnan Dalimunthe Irup Hardiknas 2024 di Padangsidimpuan
    19 Bupati Minta Pj Kades Terbuka Tingkatkan Pelayanan pada Masyarakat
    20 Dinamika Pembangunan Pesat Jadi Pertimbangan Revisi Tata Ruang Kawasan Perkotaan
    21 Siak Raih Peringkat 3 MTQ ke 42 Provinsi Riau di Dumai
    22 Sekda Arfan Sebut Organisasi Wadah Berhimpun dan Silaturahmi
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | DPRD Tanjung Pinang | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © kupaskasus.com | lebih dalam, lebih baru, lebih penting