Rabu, 08 Mei 2024
Follow Us ON :
 
| Bupati Dolly Pasaribu Beri Indahan Upa-Upa ke Calhaj Setdakab Tapsel | | Aksi Damai Wartawan di Rohul Tuntut Evaluasi Diskominfo, Ini Jawaban Kadis | | Jadi Tulang Punggung Keluarga, Dua Remaja Meranti Ikut Seleksi Bintara Polisi | | Pemerintah Pekon Fajar Baru Realisasikan Bangunan Posyandu | | Diikuti 282 Peserta, Bupati Rohil Buka Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kabupaten | | Afrizal Sintong Maju Lagi Pilkada 2024
 
Dinas Capil Lakukan Perekaman E-KTP Bagi Warga Binaan Lapas Muara Enim
Senin, 25-04-2022 - 17:57:58 WIB

TERKAIT:
   
 

Kupaskasus.com, Muara Enim - Dalam rangka memenuhi Hak Sipil para Warga Binaan, Lapas Muara Enim dengan menggandeng Dinas Kependudukan Catatan Sipil / Disdukcapil Kabupaten Muara Enim lakukan Perekaman E - KTP, Senin (25/04/2022).

Pada kegiatan kali ini ada sebanyak 125 Warga Binaan Lapas Muara Enim melakukan Perekaman E -KTP.

Kalapas Muara Enim Herdianto melalui Kasibinadik Taufik menerangkan bahwa Kerjasama yang terjalin baik antara Lapas Muara Enim dan Disdukcapil Muara Enim merupakan bentuk kolaborasi dalam menghadirkan Layanan publik secara prima.

"Terimakasih kepada Disdukcapil Muara Enim yang telah merespon baik atas usulan kami sebelumnya sehingga terselenggara kegiatan perekaman E- KTP terhadap Warga Binaan," ucap Taufik.

"Kami akan memastikan bahwa seluruh Warga Binaan Lapas Muara Enim memiliki data kependudukan, sehingga bisa tertib administrasi. Selain itu akan memudahkan pemberian hak layanan kepada para Warga Binaan yang mana tentunya data kependudukan sangat di perlukan untuk berbagai urusan layanan," ujar Taufik.

Karenanya, "Apresiasi kami berikan kepada Disdukcapil Muara Enim yang telah mendukung lapas muara enim dalam melengkapi data kependudukan para Warga Binaan," imbuh Taufik.

Sementara, Kepala Disdukcapil Risman Effendi menuturkan bahwa pelaksanaan kegiatan kali ini adalah Verifikasi Data Kependudukan Warga Binaan untuk pelaksanaan Vaksinasi Covid-19.

"Kerjasama ini akan terus berlanjut dalam rangka memenuhi dokumen kependudukan bagi masyarakat tanpa terkeccuali termasuk yang ada di Lapas Muara Enim," harapnya.

Dalam kesempatan itu turut hadir Kasiminkamtib Agusnadi, Ka.KPLP Ressy Setiawan dan Kasubsi Perawatan Anton Sandrayadi. (Weli).m

Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa korupsi dan lain-lainnya/rilis atau ingin pasang Iklan dan berbagi foto?
Silakan SMS/WatsApp ke 0852-6599-9456
Via E-mail: redaksikupaskasus@gmail.com
(Mohon Dilampirkan Data Diri Anda)



 
Berita Lainnya :
  • Dinas Capil Lakukan Perekaman E-KTP Bagi Warga Binaan Lapas Muara Enim
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Bupati Dolly Pasaribu Beri Indahan Upa-Upa ke Calhaj Setdakab Tapsel
    02 Aksi Damai Wartawan di Rohul Tuntut Evaluasi Diskominfo, Ini Jawaban Kadis
    03 Jadi Tulang Punggung Keluarga, Dua Remaja Meranti Ikut Seleksi Bintara Polisi
    04 Pemerintah Pekon Fajar Baru Realisasikan Bangunan Posyandu
    05 Diikuti 282 Peserta, Bupati Rohil Buka Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kabupaten
    06 Afrizal Sintong Maju Lagi Pilkada 2024
    07 Penetapan Tersangka ASL dan SL Dirasa Janggal
    08 Camat Sentra Kumpulkan Pengurus PKK dan BKMT Kecamatan
    09 Camat Sentra Apresiasi Gebrakan Dinas Perikanan di Marsawa
    10 Reskrim Polsek Batang Cenaku dan Polsek LBJ Bekuk Pengedar Sabu-Sabu
    11 Yayasan Kemala Bhayangkari Polda Riau Gelar Syukuran HUT ke-44 dan Dukung Program Generasi Emas 2045
    12 Pj. Wali Kota Padangsidimpuan Hadiri Rapat Paripurna DPRD Penyampaian Rekomendasi LKPJ 2023
    13 273 KK Warga Dusun Terpencil di Inhu Akhirnya Bisa Nikmati Listrik PLN 24 Jam
    14 Ketua DPP LMS Kepri Minta PLN Karimun Kurangi Pemadam Aliran Listrik
    15 Bupati Intruksikan Penangan Stunting di Tangani Komprehensif
    16 H Sobirin Kembalikan Formilir Bakal Calon Walikota Medan ke Partai PDI Perjuangan
    17 Cabuli dan Perkosa 3 Anak di Bawah Umur, Reskrim Polsek Lirik Ringkus 3 Pelakunya
    18 Hadiri Re-Akreditasi UPT Puskesmas Pintu Padang, Bupati Tapsel Berharap Raih Penilaian Paripurna
    19 Antara Keberangkatan dan Doa: Persiapan 470 Calon Jamaah Haji Rohul Menuju Tanah Suci
    20 Pimpin Upacara Hardiknas, Bupati Tapsel Kenakan Baju Adat Angkola
    21 Hadiri Perpisahan Siswa SMAN 1 Sentajo Raya, Camat Sentra Sampaikan Program Bupati Suhardiman
    22 Pimpin Apel Pagi Gabungan, Bupati Tapsel Sampaikan Kabar Gembira
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | DPRD Tanjung Pinang | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © kupaskasus.com | lebih dalam, lebih baru, lebih penting