Kamis, 09 Mei 2024
Follow Us ON :
 
| Bupati Dolly Pasaribu Beri Indahan Upa-Upa ke Calhaj Setdakab Tapsel | | Aksi Damai Wartawan di Rohul Tuntut Evaluasi Diskominfo, Ini Jawaban Kadis | | Jadi Tulang Punggung Keluarga, Dua Remaja Meranti Ikut Seleksi Bintara Polisi | | Pemerintah Pekon Fajar Baru Realisasikan Bangunan Posyandu | | Diikuti 282 Peserta, Bupati Rohil Buka Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kabupaten | | Afrizal Sintong Maju Lagi Pilkada 2024
 
Kampanye Pilkada Trenggalek, Cawabup Syah Natanegara Kunjungi Komunitas Pemancingan Godek
Jumat, 30-10-2020 - 19:03:14 WIB

TERKAIT:
   
 

Kupaskasus.com, Trenggalek –  Cawabup nomor urut 2, Syah Muhammad Natanegara hari ini menggelar kampanye di beberapa titik di Kecamatan Durenan, Kabupaten Trenggalek, Jumat (30/10).

Salah satu titik kampanye Cawabup Syah Muhammad Natanegara yakni mengunjungi lokasi pemancingan Godek, di Desa Pandeyan, Kecamatan Durenan. 

Asfahani (46) pengelola pemancingan Godek mengatakan, kedatangan Cawabup nomor 2, Syah Muhammad Natanegara merupakan kehormatan bagi kami, sehingga para pemancing menyambut antusias kedatangan beliau di lokasi.

Pelaksanaan kegiatan pemancingan, menurut Asfahani dilakukan seminggu dua kali, yaitu setiap Rabu malam dan Sabtu malam. 

"Kedatangan Syah Natanegara merupakan kehormatan bagi kami komunitas pemancingan Godek, kami siap mendukung dan memenangan pasangan Ipin-Syah," ujarnya.

Usai menyapa warga di pemancingan di Desa Pandeyan, Cawabup Syah Muhamad Natanegara bersama rombongan melanjutkan kampanye  di Desa Panggung Sari, Kecamatan Durenan.

Syah bersama tim menyapa warga Desa Panggungsari sekaligus menyampaikan keberhasilan program Nur Arifin selama menjabat sebagai bupati Trenggalek. Syah juga menyampaikan apabila Masyarakat Trenggalek memberi kepercayaan untuk memimpin Trenggalek pada periode berikutnya maka akan terus meningkatkan kemakmuran masyarakat Trenggalek melalui visi dan misinya. 

Ketua pemenangan paslon nomor 2 Ipin-Syah, Mugianto atau biasa disapa Obeng saat melakukan kampanye untuk paslon 2 menyampaikan, kita tujuh gabungan partai politik telah menentukan sikap dengan mengusung  pasangan Muhamad Nur Arifin - Syah Muhammad Natanegara (Ipin-Syah) yang sudah melalui kajian yang sangat mendalam.kita tidak mau rakyat Trenggalek jadi korban politik yang haus kekuasaan oleh orang-orang tertentu.

Mugianto mengatakan, partai politik punya kewajiban moral untuk mensejahterakan rakyat, kalau partai politik salah dalam menentukan pilihan hal itu juga akan menjadi beban terhadap nasib rakyat. 

Lebih lanjut Mugianto mengatakan, selama kurun waktu empat tahun mulai kepemimpinan Emil Dardak kemudian dilanjutkan oleh Muhamad Nur Arifin, ia lantas memberikan penilaian bahwa Muhamad Nur Arifin sangat layak untuk memimpin dan melanjutkan pembangunan di Kabupaten Trenggalek. 

"Sepanjang sejarah saya menjadi anggota DPRD Trenggalek sebanyak tiga kali, saya menilai banyak perkembangan yang telah dicapai," kata dia.

"Sehingga kami meyakini pasangan Ipin - Syah akan mampu mensejahterakan masyarakat kabupaten Trenggalek dalam tiga tahun kedepan, sebab masa kepemimpinan bupati periode berikutnya hanya sampai tahun 2024," tambahnya.

Sementara itu, Cawabup Syah Muhammad Natanegara mengatakan, kehadirannya di tengah-tengah warga Desa Panggungsari untuk meminta do'a restu dan dukungannya untuk pasangan Ipin-Syah pada 9 Desember mendatang sekaligus untuk menyampaikan visi dan misi Ipin-Syah.

"Silaturahmi kami dengan warga Panggungsari minta do'a dan dukungan (Ipin-Syah) pada 9 Desember mendatang,selain itu kami bersama Cabup Nur Arifin berkomitmen untuk melanjutkan program unggulan Ipin-Syah jika masyarakat memberi kepercayaan kepada kami," ujar Syah Natanegara.

Adhitia sugiarto (40) Pemuda di lingkup Desa Panggungsari, kecamatan Durenan mengatakan, semoga apa yang menjadi cita-cita pasangan calon Ipin - Syah akan terwujud dan akan dapat membawa pemuda-pemuda di Kabupaten Trenggalek lebih maju dan berprestasi lagi. 

"Harapan kami kedepan semoga paslon Ipin-Syah akan membawa prestasi khususnya pemuda-pemuda di Desa Panggungsari lebih berprestasi lagi," harapnya.(Sae+). 

Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa korupsi dan lain-lainnya/rilis atau ingin pasang Iklan dan berbagi foto?
Silakan SMS/WatsApp ke 0852-6599-9456
Via E-mail: redaksikupaskasus@gmail.com
(Mohon Dilampirkan Data Diri Anda)



 
Berita Lainnya :
  • Kampanye Pilkada Trenggalek, Cawabup Syah Natanegara Kunjungi Komunitas Pemancingan Godek
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Bupati Dolly Pasaribu Beri Indahan Upa-Upa ke Calhaj Setdakab Tapsel
    02 Aksi Damai Wartawan di Rohul Tuntut Evaluasi Diskominfo, Ini Jawaban Kadis
    03 Jadi Tulang Punggung Keluarga, Dua Remaja Meranti Ikut Seleksi Bintara Polisi
    04 Pemerintah Pekon Fajar Baru Realisasikan Bangunan Posyandu
    05 Diikuti 282 Peserta, Bupati Rohil Buka Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kabupaten
    06 Afrizal Sintong Maju Lagi Pilkada 2024
    07 Penetapan Tersangka ASL dan SL Dirasa Janggal
    08 Camat Sentra Kumpulkan Pengurus PKK dan BKMT Kecamatan
    09 Camat Sentra Apresiasi Gebrakan Dinas Perikanan di Marsawa
    10 Reskrim Polsek Batang Cenaku dan Polsek LBJ Bekuk Pengedar Sabu-Sabu
    11 Yayasan Kemala Bhayangkari Polda Riau Gelar Syukuran HUT ke-44 dan Dukung Program Generasi Emas 2045
    12 Pj. Wali Kota Padangsidimpuan Hadiri Rapat Paripurna DPRD Penyampaian Rekomendasi LKPJ 2023
    13 273 KK Warga Dusun Terpencil di Inhu Akhirnya Bisa Nikmati Listrik PLN 24 Jam
    14 Ketua DPP LMS Kepri Minta PLN Karimun Kurangi Pemadam Aliran Listrik
    15 Bupati Intruksikan Penangan Stunting di Tangani Komprehensif
    16 H Sobirin Kembalikan Formilir Bakal Calon Walikota Medan ke Partai PDI Perjuangan
    17 Cabuli dan Perkosa 3 Anak di Bawah Umur, Reskrim Polsek Lirik Ringkus 3 Pelakunya
    18 Hadiri Re-Akreditasi UPT Puskesmas Pintu Padang, Bupati Tapsel Berharap Raih Penilaian Paripurna
    19 Antara Keberangkatan dan Doa: Persiapan 470 Calon Jamaah Haji Rohul Menuju Tanah Suci
    20 Pimpin Upacara Hardiknas, Bupati Tapsel Kenakan Baju Adat Angkola
    21 Hadiri Perpisahan Siswa SMAN 1 Sentajo Raya, Camat Sentra Sampaikan Program Bupati Suhardiman
    22 Pimpin Apel Pagi Gabungan, Bupati Tapsel Sampaikan Kabar Gembira
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | DPRD Tanjung Pinang | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © kupaskasus.com | lebih dalam, lebih baru, lebih penting