Rabu, 08 Mei 2024
Follow Us ON :
 
| Jadi Tulang Punggung Keluarga, Dua Remaja Meranti Ikut Seleksi Bintara Polisi | | Pemerintah Pekon Fajar Baru Realisasikan Bangunan Posyandu | | Diikuti 282 Peserta, Bupati Rohil Buka Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kabupaten | | Afrizal Sintong Maju Lagi Pilkada 2024 | | Penetapan Tersangka ASL dan SL Dirasa Janggal | | DPRD Bengkalis melalui Pansus Hadirkan Ranperda BPBD
 
Camat Sentra Sampaikan Program Prioritas Pemerintah
Selasa, 02-04-2024 - 11:26:56 WIB

TERKAIT:
   
 

KupasKasus.com, Koto Sentajo - Camat Sentajo Raya ( Sentra - red), Hevi Heri Antoni, S.Sos, MSi menyampaikan sejumlah program prioritas Pemkab Kuansing yang di gagas Bupati, Dr H Suhardiman Amby. 

Diantara program yang di sampaikan adalah sektor pendidikan, yakni adanya beasiswa buat siswa berprestasi yang kuliah di Universitas ternama di Indonesia seperti UI, UGM, ITB dan banyak lainnya. 

Hal itudi sampai kan Camat, Hevi di hadapan ratusan jemaah Mesjid Raudhatul Jannah Desa Koto Sentajo saat pembukaan MTQ yang di Taja Remaja Mesjid desa tersebut, Senin (1/4/2024) malam. 

Selain program peningkatan SDM itu, Hevi juga menyampaikan program lainnya seperti berobat gratis atau UHC, serta banyak lainnya. 

Sementara terhadap program 100 hari dirinya bertugas di Kecamatan Sentajo Raya, Hevi menyebutkan telah melakukan sejumlah terobosan awal. Diantaranya, untuk peningkatan pelayanan kepada masyarakat, khususnya pengguna jalan, bekerjasama dengan Dinas PUPR pihak nya sudah melakukan pembersihan bahu jalan di sepanjang jalur dua depan kantor Camat hingga desa Geringging Baru.  Pembersihan bahu jalan ini juga akan di teruskan ke arah desa Koto Sentajo dan Kampung Baru Sentajo. Tidak itu saja, hal yang sama juga akan dilanjutkan mulai dari Simpang Empat jalur dua hingga ke Tetatak Air Hitam. Semua ini tentu berkat atensi Bupati, H Suhardiman Amby sedangkan saya hanya melakukan fungsi koordinasi, terang mantan Camat Singingi Hilir itu. 

"Semua kondisi jalan yang di perbaiki itu, sebelumnya sudah terjadi penyempitan jalan akibat dijejali semak belukar dan memakan badan jalan," ucap Hevi. 

Tidak itu saja, untuk mengatasi dan meminimalisir banjir di Desa Muaro Sentajo Camat Hevi juga sudah melakukan koordinasi dengan Bidang SDA PUPR Kuansing dan telah dilakukan pengerjaan normalisasi Sungai Sinambek sepanjang lebih kurang 2 KM. Ini juga atas atensi Bupati, H Suhardiman Amby, ungkapnya. 

Dalam waktu dekat, pemerintah kecamatan Sentajo Raya akan melaunching program Kamis Bersih, guna mendukung keberlanjutan Adipura di Kuansing, tegas Hevi. 

Pihaknya minta dukungan semua elemen masyarakat  dan para tokoh Sentajo Raya untuk kemajuan daerah ini ke depan, tukas Hevi didampingi Pj Kades Koto Sentajo Bahmada. 

"Terkait berbagai capaian itu, warga Koto Sentajo Mardiusman sangat mengapresiasi. Bahkan Mardiyusman, tak segan memuji program unggulan yang gelontorkan Bupati H Suhardiman Amby. Patut kita lanjutkan, karena sikap respek Bupati serta programnya yang menyentuh kepentingan dasar masyarakat," ucap Mardiyusman.

Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa korupsi dan lain-lainnya/rilis atau ingin pasang Iklan dan berbagi foto?
Silakan SMS/WatsApp ke 0852-6599-9456
Via E-mail: redaksikupaskasus@gmail.com
(Mohon Dilampirkan Data Diri Anda)



 
Berita Lainnya :
  • Camat Sentra Sampaikan Program Prioritas Pemerintah
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Jadi Tulang Punggung Keluarga, Dua Remaja Meranti Ikut Seleksi Bintara Polisi
    02 Pemerintah Pekon Fajar Baru Realisasikan Bangunan Posyandu
    03 Diikuti 282 Peserta, Bupati Rohil Buka Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kabupaten
    04 Afrizal Sintong Maju Lagi Pilkada 2024
    05 Penetapan Tersangka ASL dan SL Dirasa Janggal
    06 Camat Sentra Kumpulkan Pengurus PKK dan BKMT Kecamatan
    07 Camat Sentra Apresiasi Gebrakan Dinas Perikanan di Marsawa
    08 Reskrim Polsek Batang Cenaku dan Polsek LBJ Bekuk Pengedar Sabu-Sabu
    09 Yayasan Kemala Bhayangkari Polda Riau Gelar Syukuran HUT ke-44 dan Dukung Program Generasi Emas 2045
    10 Pj. Wali Kota Padangsidimpuan Hadiri Rapat Paripurna DPRD Penyampaian Rekomendasi LKPJ 2023
    11 273 KK Warga Dusun Terpencil di Inhu Akhirnya Bisa Nikmati Listrik PLN 24 Jam
    12 Ketua DPP LMS Kepri Minta PLN Karimun Kurangi Pemadam Aliran Listrik
    13 Bupati Intruksikan Penangan Stunting di Tangani Komprehensif
    14 H Sobirin Kembalikan Formilir Bakal Calon Walikota Medan ke Partai PDI Perjuangan
    15 Cabuli dan Perkosa 3 Anak di Bawah Umur, Reskrim Polsek Lirik Ringkus 3 Pelakunya
    16 Hadiri Re-Akreditasi UPT Puskesmas Pintu Padang, Bupati Tapsel Berharap Raih Penilaian Paripurna
    17 Antara Keberangkatan dan Doa: Persiapan 470 Calon Jamaah Haji Rohul Menuju Tanah Suci
    18 Pimpin Upacara Hardiknas, Bupati Tapsel Kenakan Baju Adat Angkola
    19 Hadiri Perpisahan Siswa SMAN 1 Sentajo Raya, Camat Sentra Sampaikan Program Bupati Suhardiman
    20 Pimpin Apel Pagi Gabungan, Bupati Tapsel Sampaikan Kabar Gembira
    21 Munas BEM SI Ke-XVII, Kapolda Riau : Momentum Calon Pemimpin Masa Depan Berdiskusi untuk Bangsa dan
    22 Guna Menanggulangi Bencana, DPRD melalui Pansus Hadirkan Ranperda BPBD
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | DPRD Tanjung Pinang | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © kupaskasus.com | lebih dalam, lebih baru, lebih penting